Jumat, 27 Juni 2008

Bonebolango | Gorontalo | Indonesia

Bonebolango | Gorontalo | Indonesia


pariwisata 07 ingin berbagi info tentang
Bonebolango yang didapatkan dari wikipedia nih,selamat membaca :

Kabupaten Bonebolango merupakan kabupaten hasil pemekaran [[Kabupaten Gorontalo]tahun 2003], terdiri dari 17 kecamatan, yaitu :

  1. Kecamatan Tapa,
  2. Kecamatan Kabila,
  3. Kecamatan Suwawa,
  4. Kecamatan Bonepantai,
  5. Kecamatan Tilongkabila
  6. Kecamatan Botupingge,
  7. Kecamatan Bone,
  8. Kecamatan Lamahu,
  9. Kecamatan Lodji,
  10. Kecamatan Bulango,
  11. Kecamatan Bulango Utara,
  12. Kecamatan Boneraya,
  13. Kecamatan Suwawa Tengah,
  14. Kecamatan Suwawa Timur,
  15. Kecamatan Suwawa Selatan,
  16. Kecamatan Kabilabone, dan
  17. Kecamatan Bonda.

Kabupaten Bonebolango berbatasan dengan Kabupaten Bolaang Mongondow, Sulawesi Utara di sebelah timur dan Kabupaten Gorontalo dan Kota Gorontalo di sebelah barat.

Di sebelah utara adalah Laut Sulawesi, di sebelah selatan adalah Teluk Tomini

nantikan info selanjutnya tentang Bonebolango di blog ini yah..

Kamis, 19 Juni 2008

BoneBolango | Gorontalo| Indonesia

BoneBolango | Gorontalo| Indonesia


Dear blogger,..

Setelah hasil musyawarah dan mufakat dipilihlah penanggung jawab dari pariwisata 07 ini untuk meriset dan mengembangkan domain2 yang ada ini
BoneBolango untuk mensukseskan program pariwisata Indonesia pada umumnya baik secara nasional maupun International serta mengangkat potensi wilayah tersebut agar lebih maju dan dikenal diseluruh dunia, karena banyak potensi2 yang saat ini belum tergali dan terekspose secara luas baik secara media maupun dunia maya sekalipun. Maka disinilah kami mengajak kepada para blogger untuk berpartisipasi mengangkat BoneBolango untuk dapat eksistensi secara nasional maupun International